setting seamless mikrotik
setting seamless mikrotik

Setting mikrotik untuk koneksi seamless@wifi.id terbaru

Catatan hari ini adalah Setting mikrotik untuk koneksi seamless@wifi.id.

Langsung buka terminal saja, lalu copas langsung script dibawah ini yang sudah dimodifikasi username dan password akun seamless

/interface wireless security-profiles
add authentication-types=wpa-eap,wpa2-eap eap-methods=peap \
management-protection=allowed mode=dynamic-keys mschapv2-password=xXXXx123 \
mschapv2-username=1526062XXXXX@wifi.id name=seamless \
radius-mac-accounting=yes radius-mac-authentication=yes \
supplicant-identity=1526062XXXXX@wifi.id tls-mode=dont-verify-certificate

Hasil script diatas akan membuat sebuah profile security yang bernama seamless. Pilih security profile pada wireless setelah terkoneksi pada ssid seamless@wifi.id

wireless mikrotik seamless
wireless mikrotik seamless

 

Check Also

Brave Private Web Browser VPN

Aplikasi VPN apa yang bagus? Brave Private Web Browser VPN

Kalau Anda ingin mengakses suatu website tertentu tetapi diblokir, atau Anda ingin mempercepat koneksi internet, …