Tag Archives: tips & trik

Simak Cara Pesan Grab-Food, Serasa Punya Chef Pribadi di Genggaman

Cara Pesan Grab Food

Salah satu layanan grab yang paling banyak digunakan adalah grab-food. Kehadiran layanan yang satu ini memang cukup memudahkan pengguna yang terkendala ketika akan membeli makanan. Namun, bagi yang pertama kali menggunakan layanan ini mungkin masih bingung bagaimana cara pesan grab-food. Baca juga : Cara Top Up Saldo Grab Dengan Kartu Kredit …

Read More »

Tips Membalikkan Layar PC, Komputer, dan Laptop yang Mudah

Tips Membalikkan Layar PC, Komputer, dan Laptop yang Mudah

Diantara Anda mungkin ada yang pernah mengalami masalah layar PC, komputer atau laptop yang terbalik. Lantas jika hal ini terjadi bagaimana solusinya? Memang Anda harus tahu bahwa baik karena disengaja atau karena faktor ketidaksengajaan, layar laptop atau PC atau komputer bisa berpotensi terbalik. Bahkan arah putarannya pun bisa sangat variatif …

Read More »

Begini Cara Ganti Password WordPress dari database

Ganti password wordpress, itulah yang terlintas dibenak saya saat ada orang yang masuk dan sudah mengobrak abrik website tercinta ini dan juga sudah mengganti password administratornya. Entah melalui jalan mana sang dia masuk ke dalam badan website ini. Kronologinya mungkin berawal dari saya yang ingin memakai plugin yang didapatkan melaui jalan …

Read More »

Gunakan Cara Ini Untuk Trik Internet Cepat dan Maksimal

Trik Internet cepat merupakan salah satu cara yang dapat digunakan untuk membuat koneksi internet cepat dan maksimal. Koneksi internet yang memadai menjamin efisiensi pekerjaan maupun kegiatan lainnya. Faktanya, banyak hal yang dapat dilakukan dengan fasilitas internet. Jika dulu orang mengirim surat melalui pos, sekarang sudah ada saran surat elektronik atau email. …

Read More »

Tutorial Instalasi Motherboard Pada Case Komputer

Jika Anda cukup percaya diri dengan pengetahuan dan skill merakit komputer, kenapa tidak mencoba melakukan instalasi motherboard sendiri? Setelah berhasil pasang CPU, RAM, dan komponen lain, hal terpenting berikutnya adalah instalasi ke wadah komputer / case. Takut melakukan kesalahan itu wajar. Namun hal ini bisa dihindari dengan mengikuti tutorial berikut: …

Read More »